The Retrohouse, nuansa masa lalu balutan masa kini


Istilah retro, mengingatkan  mode atau budaya 'jengki' di tahun 70 an. Di jaman itu, desain arsitektur sudah mulai progresif, tidak sebagaimana style yang dianut kebanyakan.
Perkembangannya pesat. Karena menghadirkan unsur klasik, minimalis dan tentu gaya tropis, yang sangat sesuai dengan kondisi alam Indonesia.
Klien ini ingin merubah fasad dan layout ruangan rumah lama yang dibelinya, kemudian ada penambahan sedikit ruangan yang bisa menampung fungsi yang diharapkan.


1 komentar:

  1. kurang jengki. masih terlalu banyak sosoran yang lurus. jengki biasanya gelombang, zigzag atau rooster yang kombinasi.

    BalasHapus

  Fasad Pagar simple namun elegan Permintaan desain dari seorang yang mempersiapkan masa pensiun 6 tahun mendatang, untuk tinggal di Kabupat...

Pages